SMPIT Nur Hidayah Solo Galakkan ‘Gerakan Tebar Nasi Bungkus’

SOLO - Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu(SMPIT) Nur Hidayah Solo menggalakkan gerakan menebar nasi bungkus, Jumat (28/10/2024). Aksi ini dimulai oleh kelompok mentoring pimpinan Bangun Rohmadi. Gerakan ini mereka namai Jumat MeNaBung (Menebar Nasi Bungkus). “Ada 12 siswa yang turut dalam gerakan ini. Jumat MeNabung kali ini mengambil lokasi di kawasan Sumber dan Pasar Nusukan,” kata Bangun. Sebanyak 40 nasi bungkus dibagikan kepada tukang becak, tukang sapu jalan, tukang sampah, tukang parkir, dan lainnya. Gerakkan ini dilakukan untuk melatih para siswa peka secara sosial. Juga untuk membiasakan anak untuk gemar Selanjutnya …